Dynamic Glitter Text Generator at TextSpace.net

Halaman

This is default featured slide 1 title

Go to Blogger edit html and find these sentences.Now replace these sentences with your own descriptions.

Jumat, 16 Oktober 2009

MEMBANGUN NASIONALISME DARI KEJADIAN GEMPA DI BUMI ANDALAS

Seminggu ini wajah media di tanah air dipenuhi dengan berita musibah gempa bumi yang tejadi di Padang Pariaman Sumatera Barat, Rabu 30 Setember 2009 seminggu yang lalu. Gempa bumi berkuakatan 7,6 skala Richter itu meluluh lantakkan bumi Andalas. Korban tergeletak dimana-mana, menurut data yang disajikan oleh berbagai media, korban jiwa melebihi angka seribu. Cukup mebuat bulu kuduk merinding, meringis dan mengiris hati. Musibah di akhir bulan September ini benar-bena telah mengejutkan seluruh penghuni negeri ini. Gerakan peduli tergelar di mana-mana....